Resep Setup Makaroni Khas Solo, Gurih dan Nikmat

Resep Setup Makaroni Khas Solo, Gurih dan Nikmat

Bingung masak apa untuk santapan di akhir pekan? Menu setup makaroni ini bisa kamu coba. Olahan makaroni berkuah susu ini dijamin jadi favorit keluarga berkat citarasa gurihnya, apalagi dinikmati selagi bersama keluarga sambil bersantai di akhir pekan. Proses memasak setup makaroni juga sangat mudah, jadi kamu nggak akan kerepotan di dapur untuk menyajikannya.

Mungkin kamu akan mengira resep setup makaroni ini adalah makanan dari luar negeri. Faktanya, menu setup makaroni ini adalah menu dari daerah Solo, Jawa Tengah yang awalnya adalah makanan orang Belanda di era penjajahan dulu. Kemudian setup makaroni dimodifikasi agar sesuai dengan lidah masyarakat lokal. Penasaran gimana citarasa dari setup makaroni ini? Simak resep selengkapnya berikut ini.

Bahan

Dapatkan Bahan Masaknya di Astro!

Temukan bahan-bahan untuk membuat Setup Makaroni kamu di ASTRO!

Resep Setup Makaroni Khas Solo, Gurih dan Nikmat

Cara Membuat

  1. Panaskan minyak, tumis bawang bombay sampai harum. Tambahkan ayam fillet (optional).
  1. Tambahkan susu masak hingga mendidih.
  1. Masukkan makaroni yang telah direbus, tambahkan garam, kaldu bubuk, pala bubuk dan lada bubuk. Aduk aduk, angkat dan sajikan.

Itulah resep setup makaroni sederhana dan lezat yang cocok dijadikan menu berakhir pekan bersama keluarga. Kalau kamu nggak punya waktu banyak untuk belanja bahan masak, Astro bisa jadi solusi tepat buatmu. Pesan bahan-bahan masak melalui aplikasi yang cepat sampai! Selamat mencoba!

Arie Wahyu
Arie Wahyu