Snack keripik ubi/akar campuran dengan rasa original yang mewah dan gurih. Perpaduan manis alami ubi dengan aroma dan rasa khas truffle hitam yang premium. Produk ini termasuk dalam kategori crisps/snack gurih siap santap, cocok buat kamu yang ingin ngemil dengan rasa berbeda dari keripik biasa.
Ukuran Penyajian:
100gram
Rasa:
Original
BPOM:
MD 243188001100020